Rekursif
Rekursif adalah fungsi atau prosedur yang digunakan untuk dapat memanggil dirinya sendiri.
Berikut ini adalah sebuah contoh coding program pascal fungsi dan prosedur yang menggunakan fungsi rekursif.
Contoh Coding Rekursif ,program faktorial :
Program Recursif;
Var
num, f : Integer;
Function fact (x : Integer): Integer;(*penjumlahan factorial of x-x!*)
Begin
If x=0 Then
fact := 1
Else
fact := x * fact(x-1); (*pemanggilan rekursif *)
End; { end of function fact}
Begin
Writeln (' Enter a number: ');
Readln (num);
f := fact (num);
Writeln (' Factorial ', num, ' is: ' , f);
End.
Contoh Program Coding rekursif yang lain ,Program Fibonanci urut angka :
Program rekursifFibonacci; Var
I : Integer;
Function fibonacci(n : Integer) : Integer;
Begin
If n = 1 Then
fibonacci := 0
Else
If n=2 Then
fibonacci := 1
Else
fibonacci := fibonacci(n-1) + fibonacci(n-2);
End;
Begin
For i:= 1 To 10 Do
Write (fibonacci (i), ' ');
End.
MATERI PASCAL
Jika kalian baru dalam pembelajaran pemrograman Pascal, Silakan belajar dari materi pertama :
Materi Ke-1 : Perintah Output
Materi Ke-2 : Perintah Input
Materi Ke-3 : Looping / Perulangan
Materi Ke-4 : Nested Loop
Materi Ke-5 : Percabangan (IF ELSE)
Materi Ke-6 : Perintah Loncat (GoTo)
Materi Ke-7 : Array
Materi Ke-8 : Array Lanjutan
Materi Ke-9 : Procedure
Materi Ke-10 : Function
Materi Ke-11 : Rekursif
Materi Ke-12 : Pemantapan Contoh Contoh Program Pascal
Materi Ke-2 : Perintah Input
Materi Ke-3 : Looping / Perulangan
Materi Ke-4 : Nested Loop
Materi Ke-5 : Percabangan (IF ELSE)
Materi Ke-6 : Perintah Loncat (GoTo)
Materi Ke-7 : Array
Materi Ke-8 : Array Lanjutan
Materi Ke-9 : Procedure
Materi Ke-10 : Function
Materi Ke-11 : Rekursif
Materi Ke-12 : Pemantapan Contoh Contoh Program Pascal
Comments