LemcnSun Limited secara resmi kini telah mengumumkan tanggal perilisan untuk game mobile baru mereka yang berjudul Soul Tide yang akan segera rilis. Game ini direncanakan akan rilis pada akhir bulan ini dan kampanye pra-registrasi telah mencapai 31.000 player!
Soul Tide merupakan game mobile yang memiliki elemen RPG Waifucollection, simulasi rumah, dan pertarungan dungeon. Pertarungan pada game ini bergaya oldschool karena menggunakan tampilan FPS, player hanya dapat melihat musuh dan potret karakter. Hal ini mirip dengan Destiny Child.
Soul Tide direncanakan akan rilis pada 29 Maret 2022 dan kini telah memiliki 19.000 pra-pendaftaran dari hadiah akhir. Jika kalian belum melakukan pra-registrasi untuk game ini, lakukan sekarang untuk mendapatkan Random SSR Verve gratis.
Pra-registrasi KLIK DISINI
===
Baca lagi artikel terkait game mobile lainnya di website informasi game mobile FajarYusuf.Com
Follow Facebook Fanpages dan juga Google News FajarYusuf.Com supaya kamu tidak ketinggalan informasi terupdate
Comments